Jumat
15 November 2024 | 6 : 31

Pelantikan Wali Kota/Bupati 17 Februari

pdip-jatim-mendagri-tjahjo-k

pdip-jatim-mendagri-tjahjo-kJAKARTA — Jadwal pelantikan kepala daerah hasil pilkada serentak 2015 akhirnya memperoleh kejelasan. Wali kota/bupati beserta wakilnya terpilih, bakal dilantik di provinsi masing-masing pada 17 Februari 2016.

“Pelantikan bupati, wakil bupati, dan wali kota dan wakilnya akan dilakukan serentak, kecuali untuk Kalimantan Tengah, yang melantik Mendagri karena pejabat gubernurnya masih plt (pelaksana tugas),” ujar Tjahjo, kemarin.

Setelah dilantik, para bupati, wakil bupati, dan wali kota akan diundang ke Jakarta untuk mendengarkan arahan presiden, para menteri, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), dan Badan Intelijen Negara (BIN).

“Ini dilakukan supaya pola pikirnya komprehensif. Kemudian mereka akan mengikuti diklat di Lemhannas,” ujar Tjahjo.

Sementara itu, bagi para kepala daerah yang masih menjalani sidang sengketa di Mahkamah Konstitusi (MK), pelantikannya baru akan dilakukan secara serentak pada Maret 2016.

Sedang untuk gubernur dan wakil gubernur, pelantikan sencananya dilaksanakan pada 12 Februari 2016 di Istana Negara. (goek/*)

BACA ARTIKEL PDI PERJUANGAN JAWA TIMUR LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Tag

Baca Juga

Artikel Terkini

LEGISLATIF

PDI Perjuangan Banyuwangi Minta Aparat Hukum Segera Tangkap Pembunuh Pelajar MI

BANYUWANGI – Ketua Fraksi PDI Perjuangan DPRD Kabupaten Banyuwangi, Ficky Septalinda, mengutuk dan meminta pelaku ...
SEMENTARA ITU...

Mas Antok Launching Persinga U-17, Beri Motivasi Atlet Jelang Piala Soeratin Cup

NGAWI – CEO Persinga, klub sepak bola Kabupaten Ngawi, Dwi Rianto Jatmiko meluncurkan skuad tim yang akan berlaga ...
KRONIK

Hadiri Pelatihan Saksi dan Guraklih Kecamatan Boyolangu, Fuad Benardi Sampaikan Ini

TULUNGAGUNG – Bendahara Tim Pemenangan Risma-Gus Hans, Fuad Benardi, menghadiri pelatihan saksi dan guraklih (regu ...
PEMILU

Begini Komitmen Ony-Antok Jadikan Pasar Tradisional sebagai Motor Ekonomi Kerakyatan

NGAWI – Pasar tradisional menjadi lokasi penting bagi pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Ngawil, Ony Anwar ...
KRONIK

Begini, Keriuhan Pengunjung dan Pedagang di Kawasan Wisata Trawas Saat Melihat Bu Risma

MOJOKERTO – Kehadiran Calon Gubernur Jawa Timur nomor urut 3, Tri Rismaharini, di deretan lapak penjual oleh-oleh ...
KABAR CABANG

BSPN Bojonegoro Gelar Pelatihan Saksi di Tiap Dapil

BOJONEGORO – Badan Saksi Pemilu Nasional (BSPN) DPC PDI Perjuangan Kabupaten Bojonegoro menggelar pelatihan saksi ...