Minggu
27 April 2025 | 12 : 12

“Matur Nuwun Bu Mega”

pdip-jatim-dpc-ponorogo-hadiah-dari-ketum

PONOROGO – Wajah-wajah sumringah terlihat di Kandang Banteng Ponorogo, sore itu, Sabtu (8/5/2021). 19 Pengurus DPC PDI Perjuangan setempat secara serentak membuka bungkusan dalam amplop besar yang bertuliskan DPP PDI Perjuangan.

“Ini bingkisan hadiah dari Bu Mega, ketua umum kita. Ada sarung, mukena, jilbab dan baju Koko,” jelas Bambang Juwono di hadapan seluruh pengurus DPC PDI Perjuangan Ponorogo.

Selain hadiah dari Bu Mega, masih ada paket sembako dan kue lebaran yang diberikan kepada pengurus DPC, PAC hingga ranting PDI Perjuangan Ponorogo.

“Untuk PAC jumlahnya 21 kali 3 yaitu pengurus ketua, sekretaris dan bendahara (ksb) Ranting 307 kali 3 orang ksb,” imbuh anggota DPRD Provinsi Jawa Timur yang akrab disapa Logos ini.

Hadiah dari Bu Mega dinilai sangat berarti bagi pengurus di masa pandemi seperti ini.

“Alhamdulillah, terima kasih Bu Mega. Ini sangat bermanfaat. Mukena atau baju koko nyaris tidak terpikirkan untuk membeli. Karena masa pandemi, tidak boleh mudik, maka yang dipikir agar kita sehat dan bebas dari covid-19,” terang Siti Noor Ainie, wakil sekretaris internal.

Diharapkan dengan adanya pemberian paket Lebaran ini membuat seluruh pengurus PDI Perjuangan di Ponorogo bisa menyambut Lebaran tahun ini dengan gembira di tengah suasana pandemi.

“Matur nuwun, Bu Mega,” ucap seluruh pengurus DPC. (jrs/pr)

BACA ARTIKEL PDI PERJUANGAN JAWA TIMUR LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Tag

Baca Juga

Artikel Terkini

KRONIK

Wabup Lumajang Buka Kejuaraan Pencak Silat, 840 Atlet Siap Berlaga

LUMAJANG – Semangat membara mewarnai pembukaan Pencak Silat Lumajang Championship 2 Tahun 2025 di GOR Wira Bhakti ...
EKSEKUTIF

Bupati Gresik Gelar Rakorda Pendirian Koperasi Merah Putih Serentak di Seluruh Desa/Kelurahan

GRESIK – Pemerintah Kabupaten Gresik terus meneguhkan komitmennya dalam membangun ekonomi kerakyatan yang kokoh dan ...
LEGISLATIF

Legislator Banteng DPRD Kabupaten Malang Ini Jamin Pemerataan Pendidikan Lewat SPMB Metode Baru

MALANG – Anggota Fraksi PDI Perjuangan DPRD Kabupaten Malang, Zulham Akhmad Mubarrok menjamin pemerataan pendidikan ...
KRONIK

RPJMD Surabaya 2025-2029 Fokus pada Transformasi Menuju Kota Dunia

SURABAYA – Pemerintah Kota (Pemkot) bersama DPRD telah resmi menetapkan Rancangan Awal (Ranwal) Rencana Pembangunan ...
KRONIK

Anggota Koperasi di Magetan Resah Gegara Tabungan Tak Cair, Fraksi PDI Perjuangan Siap Mengadvokasi

MAGETAN – Ratusan ibu rumah tangga di Magetan meluapkan kekecewaannya dengan mendatangi kantor Koperasi Mitra ...
KRONIK

Ketua DPRD Tulungagung Harap GP Ansor Ciptakan Gagasan Menjadi Mercusuar

TULUNGAGUNG – Ketua DPRD Kabupaten Tulungagung, Marsono, menghadiri puncak peringatan hari ulang tahun (Harlah) ...