Selasa
26 November 2024 | 8 : 43

BMI Lumajang Bagi-bagi Mamin Takjil

IMG-20230329-WA0023_copy_900x507

LUMAJANG – DPC Banteng Muda Indonesia (BMI) Kabupaten Lumajang menggelar acara pembagian makanan dan minuman (mamin) berbuka puasa untuk masyarakat umum.

Bagi-bagi ribuan menu takjil dilaksanakan para pengurus BMI di Simpang 4 Lampu Merah Toga, Selasa (28/3/2023) sore.

Ketua BMI Lumajang, Ratih Damayanti, mengatakan, kegiatan sebagai wujud saling berbagi kepada sesama pada Bulan Ramadan 1.444 Hijriah. Sekaligus, peringatan HUT ke-23 BMI.

Ratih berharap kegiatan tersebut bernilai ibadah disisi Allah SWT. Tentu dengan kegiatan tersebut menjadikan berkah bagi semuanya, khususnya bagi pengurus BMI Kabupaten Lumajang.

“Semoga menjadi berkah bagi semuanya,” kata Ratih yang juga Wakil Ketua Bidang Ekonomi Kreatif, Ekonomi Digital, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga DPC PDI Perjuangan Lumajang. (ndy/hs)

BACA ARTIKEL PDI PERJUANGAN JAWA TIMUR LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Tag

Baca Juga

Artikel Terkini

KABAR CABANG

Menangkan Sujatno-Ida, PDI Perjuangan Magetan Konsolidasi dan Mantapkan Kader

MAGETAN – DPC PDI Perjuangan Kabupaten Magetan menggelar kegiatan pemantapan kader dan struktur partai dalam rangka ...
HEADLINE

Sehari Jelang Coblosan, Risma Dapat Pesan Ini dari Pengasuh Ponpes Sunan Drajat

LAMONGAN – Calon Gubernur Jawa Timur Tri Rismaharini mengunjungi Pondok Pesantren (Ponpes) Sunan Drajat di Dusun ...
EKSEKUTIF

Meski Tak Dianggarkan, Bupati Mas Ipin Pastikan Makan Siang Bergizi Tetap Jalan

TRENGGALEK – Bupati Trenggalek, Mochamad Nur Arifin memastikan program makan siang bergizi akan dijalankan di ...
EKSEKUTIF

Jelang Hari Jadi ke-1264 Kabupaten Malang, Bupati Sanusi Ziarah ke Makam Ki Ageng Gribig

MALANG – Bupati Malang, Muhammad Sanusi, menghadiri kegiatan doa bersama menjelang peringatan Hari Jadi ke-1264 ...
KRONIK

Hari Guru Nasional, Bupati Fauzi Apresiasi Dua Pendidik Raih Prestasi Tingkat Nasional

SUMENEP – Pada peringatan Hari Guru Nasional 2024, Bupati Sumenep, Achmad Fauzi Wongsojudo memberi apresoasi atas ...
KABAR CABANG

Untuk Risma-Gus Hans dan Eri-Armuji, PDIP Surabaya Gelar Doa Bersama dan Santuni Anak Yatim Piatu

SURABAYA – Memasuki hari kedua masa tenang Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) ...