Jumat
24 Oktober 2025 | 12 : 44

PAC Singgahan Santuni Warga Miskin dan Anak Yatim

pdip-jatim-080521-pac-tuban-a

TUBAN – Bulan Ramadhan 1442 terus dimanfaatkan oleh kader-kader PDI Perjuangan di Tuban untuk berbagi kepada sesama. Kali ini kader PAC Singgahan berbagi ratusan paket beras dan uang santunan untuk anak yatim dan duafa, Sabtu (8/5/2021).

Sekretaris DPC Tuban Tulus Setyo Utomo menjelaskan, acara pembagian paket beras dilanjutkan dengan berbuka puasa bersama anak yatim.

“Hari ini sasarannya 2 desa, Desa Tanjungrejo dan Desa Tingkis,” ujar pria yang menjabat sebagai DPRD Kabupaten Tuban ini.

Rencananya, kegiatan serupa akan dilaksanakan kader-kader Banteng di Tuban ini sampai akhir Ramadhan.

“Harapanya agar bisa membantu meringankan para warga yang membutuhkan,” pungkas Tulus Utomo.  (sut/hs)

Tag

Baca Juga

Artikel Terkini

LEGISLATIF

Salah Satu Wakilnya Tersangkut Masalah Hukum, Widarto: Kinerja DPRD Jember Masih Normal

JEMBER – Penetapan status tersangka oleh Kejaksaan Negeri (Kejari) Jember terhadap salah satu Wakil Ketua DPRD ...
LEGISLATIF

Budi Wahono Realisasikan Aspirasi Warga, Jalan Desa Bacem Kini Mulus Dihotmix

MADIUN — Anggota Fraksi PDI Perjuangan DPRD Kabupaten Madiun, Budi Wahono, terus membuktikan komitmennya dalam ...
LEGISLATIF

Candra: Penurunan Harga Pupuk Bersubsidi Melegakan Petani

JEMBER – Ketua Komisi B DPRD Jember Candra Ary Fianto mengatakan, kebijakan pemerintah pusat menurunkan harga pupuk ...
SEMENTARA ITU...

GOW Gelar Gebyar Wirausaha Perempuan, Eri Cahyadi Berharap UMKM Naik Kelas

SURABAYA – Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kota Surabaya kembali menggelar Gebyar Wirausaha Perempuan 2025 yang ...
KABAR CABANG

Banteng Kota Malang Teguhkan Semangat Kebangsaan di Hari Santri Nasional 2025

MALANG – PDI Perjuangan Kota Malang menegaskan komitmennya untuk terus memperkuat nilai-nilai kebangsaan dan ...
KRONIK

Gemakan Yalal Wathon, PDI Perjuangan Rayakan Hari Santri dengan Paduan Suara Lintas Iman

JAKARTA – Ada yang berbeda dalam peringatan Hari Santri Nasional 2025 yang digelar DPP PDI Perjuangan di Sekolah ...