Sabtu
22 Maret 2025 | 12 : 11

Rumi Mariawai Gelar Pasar Tebus Murah di Kalitidu

IMG-20231029-WA0002_copy_578x343

BOJONEGORO – Kader PDI Perjuangan Bojonegoro, Rumi Mariawi Ningsih menggelar pasar tebus murah di Kecamatan Kalitidu, Minggu (29/10/2023).

Pasar tebus murah, yakni kegiatan menjual sembako dengan harga murah kepada komunitas. Harga murah karena ada semacam subsidi dari Rumi Mariawi dan anggota DPR RI, Abidin Fikri.

“Untuk membantu meringankan beban kebutuhan harian dapur rumah tangga bagi masyarakat yang membutuhkan,” kata Rumi di sela acara di Desa Mojosari.

Kegiatan dilaksanakan sejumlah ibu-ibu pegiat komunitas Senam Indonesia Cinta Tanah Air (Sicita).

Kegiatan disambut antusias ibu-ibu. Apalagi sejumlah sembako di pasaran umum mengalami kenaikan harga, semisal beras.

Pada bagian lain, di sejumlah tempat di Bojonegoro belum memasuki masa panen padi.

Sejumlah warga mengaku senang bisa membeli sembako dengan harga terjangkau pada acara tersebut.

“Senang, bisa membeli beras dengan harga murah,” kata Ibu Jinah. (dian/hs)

BACA ARTIKEL PDI PERJUANGAN JAWA TIMUR LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Tag

Baca Juga

Artikel Terkini

KRONIK

Libur Lebaran, Ribuan Nakes di Banyuwangi Disiagakan Beri Layanan Kesehatan 24 Jam

BANYUWANGI – Selama masa arus mudik dan libur lebaran 2025, Pemkab Banyuwangi menyiagakan ribuan tenaga kesehatan ...
HEADLINE

Peringatan Nuzulul Quran DPD Jatim, Gus Muwafiq: Semoga PDI Perjuangan Barokah

SURABAYA – Gus Muwafiq mengajak masyarakat memaknai Nuzulul Quran seperti semangat Pancasila. Hal tersebut ...
EKSEKUTIF

Pastikan Arus Mudik Aman dan Lancar, Bupati Rijanto Tekankan Sinergi Lintas Sektor

BLITAR – Bupati Rijanto menegaskan pentingnya sinergi antara Forkopimda dan lintas sektor dalam menjaga keamanan ...
HEADLINE

Nuzulul Quran, PDI Perjuangan Jatim Santuni Ratusan Anak Yatim-Duafa

SURABAYA – DPD PDI Perjuangan Jatim melalui Baitul Muslimin Indonesia (Bamusi) menyelenggarakan Nuzulul Quran dan ...
KRONIK

Marak Gangster dan Petasan, Khairul Anam Harapkan Wali Siswa Aktif Awasi Anak di Masa Libur Lebaran

KABUPATEN PROBOLINGGO – Liburan masa sekolah jelang lebaran Idul Fitri menjadi perhatian berbagai pihak, tak ...
SEMENTARA ITU...

Mantan Bupati Jombang 2 Periode H Suyanto Berpulang

JOMBANG – Innalillahi wa innalillahi roji’un. Bupati Jombang periode 2003-2008 dan 2008-2013 yang juga kader senior ...