Senin
24 November 2025 | 4 : 32

Kekeringan di Bojonegoro, Anang Yuni Bantu Warga Klepek 8.000 Liter Air Bersih

IMG-20231025-WA0040_copy_542x302

BOJONEGOROKekeringan di Bojonegoro berdampak pada warga dalam mendapatkan air bersih masih terjadi di kota minyak ini.

Sejumlah warga di Dusun Bakalan Desa Klepek Kecamatan Sukosewu kesulitan mendapatkan air bersih beberapa waktu belakangan.

Karena itu, kader PDI Perjuangan Anang Yuni Cahyono tergerak untuk bergotong royong membersamai masyarakat setempat.

“Kami kirimkan delapan ribu liter air bersih di RT 15 RW 4 Desa Klepek,” kata Anang Yuni, Kamis (26/10/2028).

Sejumlah warga menyampaikan ras syukur atas pasikan air bersih dari Anang kepada mereka.

“Semoga kiriman air bersih selalu ada. Terimakasih mas Anang dan  PDI Perjuangan Bojonegoro,” katanya.

Pengiriman bantuan air bersih dilakukan Anang Yuni bukan kali ini saja. Beberapa waktu lalu ia menegaskan air bersih di tempat ini.

“Kemarin juga mengirimkan air bersih di Desa Tegalkodo, Kecamatan Sukosewu,” ungkapnya. (dian/hs)

Tag

Baca Juga

Artikel Terkini

LEGISLATIF

Reses Bambang Sutriyono, Warga Sampaikan Aspirasi hingga Terimakasih Usulan Realisasi

BOJONEGORO – Berbagai aspirasi hingga laporan usulan telah realisasi disampaikan warga dalam acara serap aspirasi ...
KRONIK

Erupsi Semeru, Kader-kader Banteng Lumajang Membersamai Warga di Pengungsian dan Kirim Logistik

LUMAJANG – Isak tangis menyelimuti kedatangan kader dan sejumlah anggota dewan dari Fraksi PDI Perjuangan di posko ...
KRONIK

DPD PDI Perjuangan Jatim Bakal Tindaklanjuti Aspirasi Publik dari Forum ‘RedTalks’

SURABAYA – DPD PDI Perjuangan Jawa Timur menjamin seluruh rekomendasi yang dihasilkan dalam forum RedTalks akan ...
KABAR CABANG

Dikenal Sebagai Partai Legend, Masyarakat Minta PDI Perjuangan Istiqomah Bela Wong Cilik

MADIUN – Kritik tajam terhadap kebijakan publik Kota Madiun mengemuka dalam focus group discussion (FGD) yang ...
SEMENTARA ITU...

Hadiri Jatim PlayOn Gayeng, Erma Harap Budaya Lari Jadi Gaya Hidup Masyarakat

TULUNGAGUNG – Anggota Fraksi PDI Perjuangan DPRD Provinsi Jawa Timur, Erma Susanti, menghadiri kegiatan Fun Run ...
KRONIK

Vetty Ingatkan Warga Kebomas soal Bahaya Miras

GRESIK – Anggota DPRD Kabupaten Gresik Elvita Yuliati atau Vetty mengajak konstituennya di wilayah Kebomas – ...