Rabu
07 Januari 2026 | 2 : 15

Fraksi PDIP DPRD Sumenep Desak Pimpinan Sementara Bahas Tatib

pdip-jatim-gedung-dprd-sumenep

SUMENEP – Ketua Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan DPRD Sumenep H. Zainal Arifin mendesak Ketua semntara DPRD Sumenep segera menjadwalkan pembahasan tata tertib (tatib).

“Kami mendesak pimpinan sementara untuk mengagendakan pembahasan tatib,” kata Zainal kepada media, Senin (9/9/2019).

Menurutnya, tatib bersifat mendesak karena sebagai pijakan hukum atas kegiatan ke depan.

“Tatib itu sebagai instrumen yang akan menjadi rujukan pembentukan alat kelangkapan, karena tatib ini adalah rule of game aturan main dari proses pembentukan fraksi-fraksi. Jadi itu yang paling mendesak,” tegas Zainal.

Selain itu, jelas dia, apabila pembahasan tatib tidak disegerakan maka akan terdapat beberapa kegiatan yang terbengkalai, bahkan bisa mengakibatkan pembahasan APBD 2020 lambat.

Meski Zainal menyadari mengacu pada PP Nomor 12 tahun 2018, semua pembahasan mengenai anggaran hanya cukup dibahas di badan anggaran (Banggar).

“Tapi kan dalam PP itu tidak menjelaskan instrumen pembahasan, apakah harus melalui Pokja atau harus melalui Pansus. Karena di Sumenep ada 32 OPD yang tidak mungkin jika harus masuk di Banggar semua,” ujarnya. (set)

Artikel Terkini

LEGISLATIF

Dua Manfaat Ini Jadi Alasan DPRD Surabaya Dukung Kebijakan Parkir Nontunai

SURABAYA – Komisi C DPRD Surabaya menilai bahwa edukasi kepada juru parkir (jukir) menjadi kunci utama dalam ...
LEGISLATIF

Begini, Kinerja Fraksi PDIP DPRD Kota Kediri dalam Kerja-kerja Kerakyatan Selama 2025

KEDIRI – Fraksi PDI Perjuangan DPRD Kota Kediri tetap berkomitmen untuk mengawal segala kebijakan pemerintah daerah ...
KABAR CABANG

Tolak Wacana Pilkada oleh DPRD, Ketua DPC PDIP Kota Batu: Kemunduran Demokrasi!

BATU – DPC PDI Perjuangan Kota Batu menyatakan sikap menolak wacana pemilihan kepala daerah (Pilkada) lewat ...
LEGISLATIF

DD Jauh Berkurang, Widarto: Pembangunan di Desa Bisa Terganggu

JEMBER – Wakil Ketua DPRD Kabupaten Jember Widarto, S.S memprediksi pelaksanaan pembangunan di desa untuk tahun ...
LEGISLATIF

Wahyudi Anto Carikan Win-win Solution Kisruh Tambang Galian C di Trenggalek

TRENGGALEK – Ketua Komisi III DPRD Trenggalek, Wahyudi Anto, berupaya mencarikan jalan tengah atas kisruh penolakan ...
KABAR CABANG

DPC PDI Perjuangan Kota Malang Tolak Wacana Pilkada Tidak Langsung

MALANG – DPC PDI Perjuangan Kota Malang tegas menyatakan menolak rencana pemilihan kepala daerah (pilkada) tidak ...