Senin
24 Maret 2025 | 5 : 13

Bupati Sumenep Minta OPD Kreatif dan Inovatif

PDIP-Jatim-Bupari-Fauzi-Antigen-23052021

SUMENEP – Bupati Sumenep, Achmad Fauzi meminta kepada semua pejabat dan pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk kreatif dan inovatif dalam menyusun program. Hal itu disampaikan Bupati Fauzi dalam Asistensi dan Pendampingan Intensif Penyusunan Dokumen Perencanaan Perangkat Daerah Kabupaten Sumenep, Sabtu (29/5/2021).

 Bupati Fauzi juga meminta, jangan sampai ada program yang sifatnya copy paste. Orang nomor satu di lingkungan Pemkab Sumenep itu berharap program OPD tidak menggunakan cara lama yang hanya itu-itu saja.

“Kalau nantinya kita temukan ada yang hanya copy paste dan tidak sesuai dengan kebutuhan Sumenep kita coret,” jelas Fauzi.

Ketua DPC PDI Perjuangan Sumenep itu juga meminta OPD untuk harus benar-benar merencanakan program-programnya dari awal dengan sedetail-detailnya berdasarkan visi misi Bupati dan Wakil Bupati.

“Saya minta program OPD benar-benar matang sesuai visi misi Bupati dan Wakil Bupati sampai keluar anggarannya. Baru nanti akan dianggarkan sesuai skala prioritas pada tahun berikutnya,” ucap Fauzi.

Suami Nia Kurnia ini juga meminta kepada seluruh OPD untuk berkolaborasi dengan instansi terkait. Terutama menangani masalah yang muncul di lapangan.

“Saya minta OPD bekerja bahu-membahu, kompak, saling memberi masukan, dan tidak ada antar instansi yang saling menyalahkan,” tandas Fauzi.

BACA ARTIKEL PDI PERJUANGAN JAWA TIMUR LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Tag

Baca Juga

Artikel Terkini

KABAR CABANG

Jelang Kongres Partai, Kader Banteng Kota Kediri Bertekad Jaga Soliditas

KEDIRI – Menjelang pelaksanaan Kongres VI PDI Perjuangan, kader Banteng Kota Kediri menegaskan kesolidannya, patuh ...
SEMENTARA ITU...

Aksi Sosial Kader Banteng Jember Selama Ramadan Padat dan Beruntun

JEMBER – Geliat sosial kader banteng DPC PDI Perjuangan Kabupaten Jember di akhir-akhir bulan Ramadan semakin ...
KRONIK

Gus Falah: Mbak Puan Inginkan Jawa Timur Bebas Narkoba

JAKARTA – Anggota DPR RI Dapil Jawa Timur (Jatim) X Nasyirul Falah Amru menyatakan, pernyataan Ketua DPR Puan ...
SEMENTARA ITU...

Dukung Proyek SRRL, Pemkot Surabaya Siapkan Infrastrukturnya

SURABAYA – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus berkomitmen dalam mendukung proyek strategis nasional, salah ...
KRONIK

Dampingi Dirjen Cipta Karya PUPR Tinjau TPST, Bupati Lukman: Pengelolaan Sampah Program Prioritas

BANGKALAN – Bupati Bangkalan, Lukman Hakim, bersama Wakil Bupati Bangkalan, Moch. Fauzan Ja’far, menerima kunjungan ...
LEGISLATIF

Hari Yulianto Buka Solowsemiran Perihal Santunan Kematian BPJS Ketenagakerjaan

SIDOARJO  – Anggota DPRD Provinsi Jawa Timur, Hari Yulianto, membuka kegiatan Solowsemiran (Sosialisasi Lokakarya ...