Senin
18 November 2024 | 1 : 33

DPC Kabupaten Probolinggo Kirim Berkas 5 Bakal Calon Kada dan Wakada ke DPP

IMG-20240602-WA0012_copy_636x377

KABUPATEN PROBOLINGGO – DPC PDI Perjuangan Kabupaten Probolinggo mengirimkan berkas sejumlah bakal calon kepala daerah (kada) dan wakil kepala daerah (wakada) ke DPP Partai.

Pengiriman berkas dilakukan menyusul berakhirnya proses penjaringan bakal calon kada dan wakada di tingkat kabupaten dan kota beberapa waktu lalu.

Ketua Tim Penjaringan yang juga Sekretaris DPC PDI Perjuangan Kabupaten Probolinggo, Didik Irfan mengungkapkan, berkas yang dikirim adalah milik pendaftar yang mengambil dan mengembalikan formulir pendaftaran.

“Ada 5 berkas,” kata Didik Irfan, Minggu (2/6/2024).

Kelima berkas tersebut milik Gus Muhammad Haris, Zainal Arifin, Zulmi Noor Hasani, Supriyanto, dan Utomo Nugroho.

Didik juga menyatakan bahwa ada beberapa pendaftar lain yang tidak mengembalikan berkas mereka.

Dari sembilan formulir yang telah dikeluarkan pihaknya, empat formulir tidak dikembalikan. Alias, pendaftar tidak melanjutkan proses rekrutmen bakal calon kepala daerah atau wakil kepala daerah.

Dengan pengiriman berkas ke DPP PDIP, Didik berharap bahwa rekomendasi untuk bakal calon bupati Probolinggo akan jatuh kepada sosok yang benar-benar diinginkan oleh masyarakat.

Menurutnya, sosok yang dipilih harus mampu merepresentasikan pemimpin yang diinginkan dan ideal oleh masyarakat. Hal ini merupakan keputusan yang berada di ranah DPP. (drw/hs)

BACA ARTIKEL PDI PERJUANGAN JAWA TIMUR LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Tag

DPC Kabupaten Probolinggo Kirim Berkas 5 Bakal Calon Kada dan Wakada ke DPP

IMG-20240602-WA0012_copy_636x377

KABUPATEN PROBOLINGGO – DPC PDI Perjuangan Kabupaten Probolinggo mengirimkan berkas sejumlah bakal calon kepala daerah (kada) dan wakil kepala daerah (wakada) ke DPP Partai.

Pengiriman berkas dilakukan menyusul berakhirnya proses penjaringan bakal calon kada dan wakada di tingkat kabupaten dan kota beberapa waktu lalu.

Ketua Tim Penjaringan yang juga Sekretaris DPC PDI Perjuangan Kabupaten Probolinggo, Didik Irfan mengungkapkan, berkas yang dikirim adalah milik pendaftar yang mengambil dan mengembalikan formulir pendaftaran.

“Ada 5 berkas,” kata Didik Irfan, Minggu (2/6/2024).

Kelima berkas tersebut milik Gus Muhammad Haris, Zainal Arifin, Zulmi Noor Hasani, Supriyanto, dan Utomo Nugroho.

Didik juga menyatakan bahwa ada beberapa pendaftar lain yang tidak mengembalikan berkas mereka.

Dari sembilan formulir yang telah dikeluarkan pihaknya, empat formulir tidak dikembalikan. Alias, pendaftar tidak melanjutkan proses rekrutmen bakal calon kepala daerah atau wakil kepala daerah.

Dengan pengiriman berkas ke DPP PDIP, Didik berharap bahwa rekomendasi untuk bakal calon bupati Probolinggo akan jatuh kepada sosok yang benar-benar diinginkan oleh masyarakat.

Menurutnya, sosok yang dipilih harus mampu merepresentasikan pemimpin yang diinginkan dan ideal oleh masyarakat. Hal ini merupakan keputusan yang berada di ranah DPP. (drw/hs)

BACA ARTIKEL PDI PERJUANGAN JAWA TIMUR LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Tag

Baca Juga

Artikel Terkini

KABAR CABANG

Teguh Haryono Hadiri Pelatihan Saksi di Kecamatan Kapas, Kasiman dan Tambakrejo

BOJONEGORO – Calon Bupati Teguh Haryono hadir dalam acara pelatihan saksi yang diselenggarakan Badan Saksi Pemilu ...
KABAR CABANG

Turun Gunung, Ganjar Kuatkan Barisan Kader Banteng di Pilbup Malang 2024

MALANG – Politisi senior PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo turun gunung ke daerah memberi semangat bagi para kader ...
KABAR CABANG

Pelatihan Saksi dan Guraklih Tuntas, Sodik Tegaskan Bagian Penting Proses Kemenangan

TULUNGAGUNG – Konsolidasi internal DPC PDI Perjuangan Kabupaten Tulungagung dalam rangka pelatihan saksi dan ...
KRONIK

Blusukan ke Pasar Wlingi, Rijanto-Beky Komitmen Bakal Tingkatkan Infrastruktur Pasar

BLITAR – Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Blitar, Rijanto dan Beky Herdihansah blusukan ke pasar tradisional ...
KRONIK

Siap Menangkan Ipuk-Mujiono, Warga Muncar Dukung Program Baik untuk Kemajuan Dilanjutkan

BANYUWANGI – Dukungan untuk Pasangan Calon (Palson) Bupati dan Wakil Bupati Banyuwangi nomor urut 01, Ipuk ...
HEADLINE

Bangkitkan Kembali Ekonomi Warga Eks-Lokalisasi Dolly, Risma Siapkan Program Ini

SURABAYA – Calon Gubernur Jawa Timur nomor urut 3 Tri Rismaharini berencana lebih menghidupkan kembali perekonomian ...

Situs pdiperjuangan-jatim.com merupakan laman web resmi Dewan Pimpinan Daerah Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (DPD PDI Perjuangan) wilayah Jawa Timur (Jatim). Situs yang dikendalikan Tim E-Media DPD PDIP Jatim ini, merupakan induk dari media sosial resmi DPD Jatim, di antaranya Facebook, Twitter, Instagram dan Youtube.

Jl. Raya Kendangsari Industri No.57, Kendangsari, Kec Tenggilis Mejoyo, Kota Surabaya, Jawa Timur 60292

(031) 8474211

Email:
- unitmedia@pdiperjuangan-jatim.com (umum)
- redaksi@pdiperjuangan-jatim.com (redaksi)