Senin
25 November 2024 | 3 : 39

Sosialisasikan Capres Ganjar Pranowo, DPC Kabupaten Pasuruan Gelar Wayang Kulit

IMG-20230821-WA0018_copy_768x467

KABUPATEN PASURUAN – DPC PDI Perjuangan Kabupaten Pasuruan menggelar acara wayang kulit semalam suntuk, Sabtu sampai Minggu (20/8/2023) dini hari.

Pagelaran dengan dalang Ki Wardono dilaksanakan di Dusun Klampok, Desa Sumbergedang, Kecamatan.

“Acara wayangan semalam suntuk ini untuk mensosialisasikan Ganjar Pranowo sebagai Calon Presiden dari PDI Perjuangan,” jelas Ketua DPC PDI Perjuangan Kabupaten Pasuruan, Andri Wahyudi.

“Selain gerakan sosialisasi door to door ke rumah-rumah warga yang terus dilakukan para kader PDI Perjuangan,” imbuh Andri.

Pria yang juga Wakil Ketua DPRD Kabupaten Pasuruan tersebut, dalam sambutannya pada acara itu menyampaikan, karakter  Ganjar Pranowo mirip Yudhistira dalam pewayangan.

“Pemimpin yang jujur. Kami  percaya bahwa Pak Ganjar Pranowo sangat memahami falsafah bangsa,” imbuhnya.

Baca juga: Elektoral Ganjar Rebound, Hasto: Rekam Jejak, Karakter, Daya Juang dan Visi Pemimpin Jadi Kunci dalam Pilpres

Pagelaran wayang kulit juga untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-78 Kemerdekaan Indonesia sekaligus selamatan Desa setempat. (moc/hs)

BACA ARTIKEL PDI PERJUANGAN JAWA TIMUR LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Tag

Baca Juga

Artikel Terkini

EKSEKUTIF

Kembali Jabat Bupati Ponorogo, Sugiri Apresiasi Kinerja Joko Irianto Selama 2 Bulan

PONOROGO – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ponorogo menggelar serah terima jabatan (sertijab) dari Penjabat sementara ...
EKSEKUTIF

Usai Cuti Kampanye, Ikfina Kembali ke Pringgitan

MOJOKERTO – Ikfına Fahmawati resmi kembali ke pringgitan untuk melanjutkan tugas sebagai Bupati Mojokerto, Sabtu ...
EKSEKUTIF

Kembali Jabat Bupati Jember, Hendy Sampaikan 3 Poin Penting

JEMBER – Hendy Siswanto kembali menjabat sebagai Bupati Jember usai penjabat sementara (Pjs) Imam Hidayat habis ...
EKSEKUTIF

Mas Dhito Kembali Jabat Bupati Kediri

KEDIRI – Hanindhito Himawan Pramana dan Dewi Mariya Ulfa, kini kembali menjabat sebagai Bupati dan Wakil Bupati ...
LEGISLATIF

AKD Sudah Terbentuk, DPRD Kabupaten Blitar Fokus Bahas Raperda APBD 2025

BLITAR – Ketua DPRD Kabupaten Blitar, Supriadi, mengatakan, pihaknya kini fokus pada pembahasan Rancangan Peraturan ...
LEGISLATIF

Sidak Logistik Pilkada Kota Mojokerto, Ery Purwanti: Persiapannya Sudah Sangat Maksimal

MOJOKERTO – Ketua DPRD Kota Mojokerto Ery Purwanti melakukan inspeksi mendadak (sidak) di gudang logistik Komisi ...