Rabu
02 April 2025 | 11 : 47

Ketua DPRD Kota Malang Periode 2024-2029, Made Jadi Kandidat Terkuat

eko-herdiyanto

MALANG – Ketua DPRD Kota Malang periode 2019-2024, I Made Riandiana Kartika, menjadi kandidat terkuat untuk kembali menduduki jabatan ketua di periode 2024-2029.

Sekretaris DPC PDI Perjuangan Kota Malang, Eko Herdiyanto mengungkapkan, I Made Riandiana Kartika masih menjadi kandidat teratas pilihan DPP.

DPD PDI Perjuangan Kota Malang sedang menunggu surat rekomendasi yang dikeluarkan oleh DPP.

Dalam pekan depan surat kemungkinan akan turun. “Masih menunggu surat rekomendasi DPP,” ujar Eko Herdiyanto.

Sementara itu, kepada wartawan Made mengatakan bahwa DPRD Kota Malang akan segera merampungkan alat kelengkapan daerah (AKD).

Sebagai ketua sementara, Made menyatakan rapat penetapan AKD itu rencananya diselenggarakan pekan depan.

Berdasarkan informasi, akan ada tujuh fraksi di DPRD Kota Malang. Jumlahnya lebih banyak dari periode sebelumnya yakni enam.

“Belum ada surat keputusan yang turun ke Sekretariat Dewan,” ujar Ketua DPC PDI Perjuangan Kota Malang itu. (ace/pr)

BACA ARTIKEL PDI PERJUANGAN JAWA TIMUR LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Tag

Baca Juga

Artikel Terkini

SEMENTARA ITU...

Open House Lebaran, Eri Cahyadi Ajak Warga Surabaya Saling Membantu dan Saling Menguatkan

SURABAYA – Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menggelar open house pada Lebaran Hari Raya Idul Fitri, Senin ...
KRONIK

Gelar Open House, Bupati Fauzi Ajak Warga Sumenep Silaturahmi ke Kediamannya

SUMENEP – Bupati Sumenep, Achmad Fauzi Wongsojudo, merayakan Hari Raya Idulfitri 1446 Hijriah bersama istrinya, Nia ...
EKSEKUTIF

Wabup Lumajang Open House Lebaran di Rumah Dinas, Lanjut di  Kampung Halaman

LUMAJANG – Wakil Bupati Lumajang Yudha Adji Kusuma menggelar open house pada perayaan Idul Fitri 1446 Hijriah. Open ...
KRONIK

Ahmad Basarah: Silaturahmi Megawati dan Prabowo Tinggal Tunggu Waktu

JAKARTA – Ketua DPP sekaligus jubir PDI Perjuangan Ahmad Basarah angkat bicara soal rencana silaturahmi pertemuan ...
SEMENTARA ITU...

Ghoni Ajak Warga Surabaya Jadikan Lebaran Momentum Penguat Persatuan dan Semangat Gotong Royong

SURABAYA – Anggota Fraksi PDI Perjuangan DPRD Surabaya, Abdul Ghoni Mukhlas Ni’am mengucapkan selamat Hari Raya ...
EKSEKUTIF

Salat Id, Wali Kota Mojokerto Ajak Masyarakat Bersama-sama Wujudkan Panca Cita

MOJOKERTO – Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari mengajak masyarakat untuk mewujudkan Panca Cita visi dan misi ...