Selasa
26 November 2024 | 9 : 41

Fraksi PDI Perjuangan DPRD Kabupaten Pasuruan Pertanyakan Banyaknya Gedung Sekolah Rusak

IMG_05072022_160246_600_x_350_piksel_copy_726x423

KABUPATEN PASURUAN – Fraksi PDI Perjuangan DPRD Kabupaten Pasuruan menyoroti banyaknya sarana pendidikan di sekolah dasar (SD) maupun SML negeri.

Sorotan disampaikan dalam pandangan umum fraksi disampaikan dalam Rapat Paripurna Pembahasan APBD 2024, di gedung dewan, Senin kemarin (13/11/2023).

Ketua Fraksi PDI Perjuangan DPRD Kabupaten Pasuruan, Muhammad Zaini, menjelaskan jika bidang pendidikan adalah urusan wajib terkait dengan kebutuhan masyarakat.

Namun, banyak masyarakat yang mengadukan keluhannya terkait sarana pendidikan banyak yang
mengalami kerusakan, terutama di sekolah negeri.

“Kami banyak menerima pengaduan masyarakat
terkait dengan sarana pendidikan banyak yang mengalami kerusakan .tTrutama di sekolah sekolah negeri, baik SD maupun SMP. “

“Maka kebutuhannya adalah rehabilitasi edung maupun pembangunan ruang kelas baru. Bagaimana kebijakan Pemkab terkait dengan masalah ini,? jkataMuhammad Zaini.

Menanggapi pertanyaan tentang keluhan masyarakat itu, Pj Bupati Pasuruan, Andriyanto menerangkan jika Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pasuruan selama ini terus berupaya meningkatkan kualitas sarana dan prasarana sesuai tingkat kerusakan, skala prioritas dan kemampuan keuangan daerah.

Diketahui jumlah SD Negeri di Kabupaten Pasuruan berjumlah 657 lembaga. Sedangkan untuk lembaga SMP Negeri sebanyak 63 lembaga.

“Terus dilakukan upaya-upaya dalam rangka peningkatan kualitas sarana dan prasarana sesuai dengan tingkat kerusakan, skala prioritas dan kemampuan keuangan daerah,” terang Pj Bupati Pasuruan, Andriyanto, di Gedung DPRD Kabupaten Pasuruan., pada Rabu (15/11/2023). (moc/hs)

BACA ARTIKEL PDI PERJUANGAN JAWA TIMUR LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Tag

Baca Juga

Artikel Terkini

KRONIK

Hari Guru Nasional, Bupati Fauzi Apresiasi Dua Pendidik Raih Prestasi Tingkat Nasional

SUMENEP – Pada peringatan Hari Guru Nasional 2024, Bupati Sumenep, Achmad Fauzi Wongsojudo memberi apresoasi atas ...
KABAR CABANG

Untuk Risma-Gus Hans dan Eri-Armuji, PDIP Surabaya Gelar Doa Bersama dan Santuni Anak Yatim Piatu

SURABAYA – Memasuki hari kedua masa tenang Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) ...
LEGISLATIF

DPRD Surabaya Bentuk Pansus Raperda Pengembangan Ekraf

SURABAYA – Sidang paripurna ketiga DPRD Surabaya pada Senin (25/11/2024) memutuskan pembentukan panitia khusus ...
EKSEKUTIF

Usai Cuti Kampanye, Eri Pastikan Pengerjaan Proyek Strategis di Kota Surabaya

SURABAYA – Setelah dua bulan cuti kampanye Pilkada 2024, Eri Cahyadi kembali ke Balai Kota Surabaya melanjutkan ...
LEGISLATIF

Jaga Kepercayaan Rakyat dan Pastikan Pilkada Berlangsung Demokratis, Pulung Harap APH Netral

SURABAYA – Anggota Komisi III dari Fraksi PDI Perjuangan DPR RI Pulung Agustanto menyoroti pentingnya netralitas ...
KABAR CABANG

Menangkan Pilgub Jatim, DPC Kota Probolinggo Perkuat Saksi

PROBOLINGGO – Memenangkan Risma-Gus Hans di Pilkada Jawa Timur menjadi sebuah harga mati bagi kader PDI Perjuangan ...